Saya Suganda, saya adalah seorang pedagang keliling di daerah saya. Saat ini anak saya, Siti shakila yang Berusia 2,5 tahun sedang mengidap penyakit jantung bawaan (TOF) dan kelainan tulang beelakang (scoliosis).
Setelah kelahiran satu bulannya siti shakila setiap kali menangis bibir, kuku tangan dan kuku kaki berwarna kebiruan tetapi pada saat itu kami tidak tahu bahwa tanda-tanda tersebut adalah kelainan jantung bawaan. Setalah kami dapat saran dan mencari informasi di Internet kami berinis....