Yuk Bantu Ibu Amintarsih Sembuh dari Gagal Ginjal Kronis!
Penggalangan dana telah berakhir
Dana terkumpul Rp 250.000
Jumlah donasi 6
- Campaign
- Update Campaign
- Rincian Dana
Kisah
Perkenalkan saya Anisa Putri dari ibu Amintarsih. Ibu saya sudah lama menderita gagal ginjal dan diwajibkan untuk cuci darah/HD 2 kali dalam seminggu. Untuk kondisi terakhir saat ini ada pembengkakan pada jantungnya dan sering mengalami sesak nafas. Sebelumnya hanya kaki saja yg mengalami pembengkakan tapi saat ini perutnya juga mulai membesar karena penumpukan cairan. Ayah saya hanya seorang supir pengangkut es kristal, sebelumnya ibu turut membantu perekonomian keluarga dengan berjualan sayur,....
Baca selengkapnya

Diagnosis
Para Donatur (0)
Fundraiser (0)
Mari berpartisipasi dalam mengumpulkan dana dengan menjadi fundraiser.
Ada masalah dengan campaign ini?
Rincian pencairan dana
Belum ada rincian pencairan dana
Rincian pemindahan dana
Belum ada rincian pemindahan dana